Mengganti Template Blog


Yeee template aku ganti lagi, bosen juga sich sebenarnya tapi mau enggak mau harus kulakukan untuk kesekian kali dengan satu alasan yang sama. Tepatnya 5 kali pergantian tamplate 2 kali pergantian judul hingga menemukan sesuatu yang cocok dengan komitment awal ngeblog. Pergantian kali ini diperlukan 2 jam searching plus pilah - pilih, sebenernya sich sepele kita tinggal download kemudian
di extract. Namun yang membuat lama bingung mau make yang mana yang sesuai dengan komitment awal dan tidak membebani si pengunjung. Aku enggak mau pengunjung blog gratisan ini sampai nunggu loading 5 menit ngereload 5 kali, atas dasar inilah aku enggak mau asal bagus asal kena.



Pemilik blog kebon jeruk jambi ninggalin jejak dengan kalimat "koq blogmu berat bgt di buka dari komputerku" , dalam hatiku "waduh enggak cuma kamu yang bilang boss" yupz salah satu nuliser yuknulis.com pernah juga bilang gitu. "hodooh masa iya sich" Ujarku dalam hati. Ganti template dan ngurangin banner yang enggak penting dari pada terkesan semrawut dan berat terpaksa dech Mp3 player aku hapus banner tumpangan aku hapus sebagai gantinya link blog follow aku pajang. Sebernya aku enggak paham apa sebenarnya yang membuat berat (kalau kita tela'ah dari ilmu website) because banyak webblog tetap ringan dibuka walaupn segudang widget dan banner "kyaknya aku perlu punya ilmu web designe dech". Setelah meyakinkan diri untuk mengganti aku telusuri google.co.id dengan keyword "free tamplate blogspot" banyak link tautan yg muncul diantaranya yang ku buka blogtemplate4u.com , www.zoomtemplate.com , www.o-om.com , btemplates.com ini semua menggunakan download masih dalam bentuk ZIP kita extrak setelahnya hanya finalsense.com yang nggak ribet tinggal copy css/xhtml yang tersedia, tamplate dari sini yang saya pake pertama blogging namun finalsense.com sedikit pilihannya terkesan lebih dari biasa, keputusan terakhir aku tamplate blog dengan tema Agenda dari zoomtemplate.com. Saat mengganti Tamplate ini aku berpikir "yang di bilang keren ntu yang kayak gimana sich ?" nggak tahu dech bakalan ganti lagi apa enggak.



Saranku bagi anda yang mengalami masalah yang sama sebaiknya banyak - banyak review atau referensi dari blog teman atau searching dan sesuaikan dengan tujuan anda blogging. Syukur - syukur anda
bisa sendiri membuat tamplate atau mekonversi tamplate wordpress yang terkenal bagus dan banyak, jangan lupa bagi - bagi ilmu hehehe :-) .

Postingan Populer